Warung HMPSIP Milik Alumni FISIP Undip Bagikan Makanan Gratis

Warung HMPSIP Milik Alumni FISIP Undip Bagikan Makanan Gratis

Isdaryati, alumnus Ilmu Pemerintahan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Undip angkatan 1983 ini menginisiasi gerakan “Warung HMPSIP” bersama dengan Himpunan Mahasiswa Progam Studi Ilmu Pemerintahan “HMPSIP” FISIP Undip. Dua kali seminggu, Warung HMPSIP membagikan makanan gratis kepada mahasiswa FISIP Undip.

Seminar Internasional dan Pengukuhan Pengurus ADIPSI 2022/2025

Seminar Internasional dan Pengukuhan Pengurus ADIPSI 2022/2025

Semarang (19/9) – Program Studi Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro Bersama dengan Asosiasi Dosen Ilmu Pemerintahan Seluruh Indonesia (ADIPSI) baru saja menyelenggarakan Seminar Internasional yang membahas terkait...

DPIP UNDIP Gelar Summer Course Libatkan Akademisi Asia dan Eropa

DPIP UNDIP Gelar Summer Course Libatkan Akademisi Asia dan Eropa

Mulai 15 Agustus hingga 31 Agustus 2022, Departemen Ilmu Pemerintahan Universitas Diponegoro (UNDIP) mengadakan sekolah musim panas (Summer Course) bekerjasama dengan Lembaga Penelitian, Pembinaan dan Penerangan Ekonomi dan Sosial (LP3ES), SAFEnet, ALTER SEA/Center...

You cannot copy content of this page